Kimia

Pertanyaan

massa atom hanya di hitung dari massa proton dan neutron sebab ....

1 Jawaban

  • Materi Kimia
    Kelas X
    Bab : Atom dan SPU

    Massa atom hanya dihitung dari massa protom dan neutron oleh sebab massa elektron terlalu kecil sehingga dapat diabaikan.
    Jadi, massa atom merupakan jumlah massa proton dan neutron. 

Pertanyaan Lainnya