Sebuah baterai 1,5volt memiliki hambatan dalam 0,5 ohm di hubungkan dengan alat yang hambatannya 4,5 ohm kuat arus yang mengalir
Fisika
IfalsPraditya03
Pertanyaan
Sebuah baterai 1,5volt memiliki hambatan dalam 0,5 ohm di hubungkan dengan alat yang hambatannya 4,5 ohm kuat arus yang mengalir
1 Jawaban
-
1. Jawaban cingcang
LISTRIK DINAMIS
E = 1,5 V
r = 0,5 ohm
R = 4,5 ohm
i = __?
kuat arus
i = E / (R + r)
i = 1,5 / (4,5 + 0,5)
i = 1,5 / 5
i = 0,3 A ✔️