Dua buah gaya f1 dan f2 berlawanan arah besar f1= 48n dan f2 = 23n resultan dari kedua gaya tersebut adalah
            Fisika
            
               
               
            
            
               
               
             
            ikewahyunisustawati
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Dua buah gaya f1 dan f2 berlawanan arah besar f1= 48n dan f2 = 23n resultan dari kedua gaya tersebut adalah
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban femminadiap2r3bh
Resultan nya 25N ke arah F1 - 
			  	
2. Jawaban dhianauraafifap2lqw2
R = F1 - F2
= 48 N - 23 N
= 25 N