Matematika

Pertanyaan

1) Jika suku banyak x pangkat 2 + 4x - 3 dan x pangkat 3 - 4x kuadrat +3x + a dibagi x - 2 mempunyai sisa yang sama, nilqi a= ...

2) sisa pembagian x pangkat 4 + 2x pangkat 3 - x kuadrat + x + 1 oleh x kuadrat - 1 adalah ...

3) suatu suku banyak bila dibagi x kuadrat + 5x - 6 mempunyai siaa x - 2, bila dibagi x pangkat 2 + 3x + 2 mempunyai sisa 2x + 5. Apabila dibahi x kuadrat + x - 2, sisanya adalah ...

1 Jawaban

  • 1. Suku banyak x² + 4x - 3 dan x³ - 4x² + 3x + a mempunyai sisa yang sama jika dibagi (x - 2), anggap bahwa suku banyak pertama A dan kedua B. ini berarti s(A) = s(B),
    x - 2, x = 2
    S(2) = 2² + 4(2) - 3 = 4 + 8 - 3 = 9
    S(2) = 2³ - 4(2)² + 3(2) + a = 8 - 16 + 6 + a = -2 + a
    9 = - 2 + a
    a = 9 + 2 = 11

    2. Bagi dengan cara pembagian seperti yang diajarkan di sd dulu

    3. P(x) dibagi x² + 5x - 6 sisa (x - 2)
    P(x) dibagi x² + 3x + 2 sisa (2x + 5)
    P(x) dibagi x² + x - 2 sisa ?
    Misalkan sisa pembagian p(x) oleh x² + x - 2 adalah S(x) = ax + b
    - P(x) = (x + 6)(x - 1).h(x) + (x - 2)
    P(x) = (x+2)(x+1).h(x) + (2x + 5)
    P(x) = (x + 2)(x - 1).h(x) + ax + b
    S(1) = (1 - 2) = - 1
    S(-2) = (2(-2) + 5) = 1
    S(1) = a + b = -1...(1)
    S(- 2) = a(-2) + b = 1 » -2a + b = 1...(2)
    Disini saya akan memecah persamaan 1,
    b = -1 - a
    -2a - 1-a = 1
    -3a = 2
    a = -2/3
    b = -1-a = -1 - (-2/3) = -1/3
    S(x) = -2/3(x) - 1/3

Pertanyaan Lainnya