Matematika

Pertanyaan

Tentukan panjang busur AB dan luas juring AOB jika di ketahui jari jari 7 cm dan besar sudut AOB = 45°

1 Jawaban

  • Panjang busur = 1/8 keliling
    Luas juring = 1/8 Luas
    K= π * 14
    K= 44 (jangan lupa kali 1/8)
    Panjang busur = 5,5cm

    L=r^2*phi
    L= 7^2*22/7
    L=154 (jangan lupa kali 1/8)
    Luas AOB = 19,25

    (dikali 1/8 karena besar sudut 45 derajat)
    Semoga Membantu!

Pertanyaan Lainnya