kalau saya berjalan kemuka 3M dan mundur lagi 4m,berapa jauh saya dari titik semula ?
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            muhamadlaminfirdaus
         
         
         
                Pertanyaan
            
            kalau saya berjalan kemuka 3M dan mundur lagi 4m,berapa jauh saya dari titik semula ?
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Benediktus1403
Kamu berjalan maju 3 meter
Mundur 4 meter
Perpindahan ?
3 - 4 = -1
Perpindahannya 1 meter. Tanda - hanya sebagai penanda arah. Artinya kamu berpindah 1 meter ke arah belakang.