kelereng arman berjumblah 180 butir perbandingan kelereng arman dan budi 4:5 jumlah masing2 kelereng mereka adalah?
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            ahmad1182
         
         
         
                Pertanyaan
            
            kelereng arman berjumblah 180 butir perbandingan kelereng arman dan budi 4:5 jumlah masing2 kelereng mereka adalah?
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban niesrinaasmadina
arman : budi = 4: 5
kelereng arman = 180 butir
kelereng budi =5/4 x 180 = 225 butir
jumlah = 9/4 x 180 =405 butir