Matematika

Pertanyaan

tolong yaaaaaaaa please
tolong yaaaaaaaa please

2 Jawaban

  • Izinkan saya mencoba menjawab,

    No. 4 :
    L1 = p x l
    L1 = 26 x 10
    L1 = 260 cm²

    L2 = p x l
    L2 = 20 x (19 - 10)
    L2 = 20 x 9
    L2 = 180 cm²

    L.bangun = L1 + L2 = 260 + 180 = 440 cm²

    No. 5:
    Di sisi luar ada 8 sisi yang sama panjang (8 cm)
    K.bangun = 8 x sisi = 8 x 8 = 64 cm
  • 4) Luas gabungan = luas persegi panjang besar + luas persegi panjang kecil.

    • Luas persegi panjang besar :
    p = 26cm
    l = 10 cm
    L = p × l = 26 cm × 10 cm = 260cm²

    • Luas persegi panjang kecil :
    p = 20cm
    l = 19cm - 10cm = 9cm
    L = p × l = 20cm × 9cm = 180cm²

    #Luas gabungan = luas persegi panjang besar + luas persegi panjang kecil
    Luas gabungan = 260cm² + 180cm²
    Luas gabungan = 440cm²

    JAWABAN : 440cm²




    5) Dik : Panjang sisi persegi = 8cm
    Dit : Keliling

    Jawab :
    Kalau ditanya keliling, kita jumlahkan saja sisi-sisi terluar dari bangun tersebut. Biar mudah, yuk ikuti cara saya :

    • Persegi F
    ada 3 sisi yang ada di sisi luar, berarti :
    Keliling persegi F = 8cm + 8cm + 8cm = 24cm

    • Persegi G
    ada 2 sisi yang ada di sisi luar, berarti :
    Keliling persegi G = 8cm + 8cm = 16cm

    • Persegi H
    ada 3 sisi yang ada di sisi luar, berarti :
    Keliling persegi H = 8cm + 8cm + 8cm = 24cm

    => Total keliling bangun FGH
    24cm + 16cm + 24cm = 64cm

    semoga membantu.. dikoreksi lagi ya..