Matematika

Pertanyaan

Jarak 2 sungai pada peta adalah 2 cm hitung lah jarak sebenarnya jika di gunakan skala 1: 1500.000

1 Jawaban

  • Jarak Sebenarnya = Jarak Peta : Skala
    Js = 2 cm : 1/1500.000
    = 2 cm × 1500.000/1
    = 3000.000 cm
    = 30 km

Pertanyaan Lainnya