PPKn

Pertanyaan

kenapa banyak wilayah yg ingin memisahkan diri

1 Jawaban

  • ada beberapa alasan.
    1. perbedaan sejarah. wilayah Indonesia sekarang adalah wilayah yg ditetapkan oleh pemerintahan hindia-belanda. namun ada beberapa daerah di indonesia yg tidak di jajah oleh belanda seperti timor leste, maluku dll yg dijajah oleh portugis.
    2. ketidaksetaraan pembangunan. kebanyakan daerah yg ingin memisahkan diri dari Indonesia merupakan daerah yg pembangunannya masih minim serta kondisi masyarakat yg memprihatinkan. padahal di daerah mereka terdapat potensi Sumber daya alam yg melimpah. sumber daya mereka diambil oleh pusat namun mereka tidak dapat merasakan sumber daya alam itu. dan mereka berpikir akan lebih baik jika mereka sendiri yg mengelola daerah dg memisahkan diri dari indonesi

Pertanyaan Lainnya