IPS

Pertanyaan

faktor penghambat dalam penggunaan sumber daya alam

1 Jawaban

  • 1) sumber daya manusia yang kurang handal dalam mengelola sumber daya alam. salah satu permasalahan sumber daya alam yang sukar ditangani adalah korupsi.
    2) teknologi yang tidak memadai, sehingga banyak sumber daya alam yang tidak terkelola dengan baik.
    3) kurangnya transparansi dan akuntabilitas dalam pemberdayaan sumber daya alam oleh pemerintah.
    4) kurangnya inisiatif pemerintah menjadikan kekayaan alam sebagai pemicu pertumbuhan negara.

Pertanyaan Lainnya