sebuah tenda pramuka berbentuk prisma tegak segitiga. panjang tenda 3m, sedangkan lebarnya 2m. jika volume tenda tersebut 2,4m(kubik), tentukan tinggi tenda (t)
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            idann
         
         
         
                Pertanyaan
            
            sebuah tenda pramuka berbentuk prisma tegak segitiga. panjang tenda 3m, sedangkan lebarnya 2m. jika volume tenda tersebut 2,4m(kubik), tentukan tinggi tenda (t) ??
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban 5dregensleyer
volume = luas alas x panjang tenda
volume = 1/2 x lebar x t x panjang
2,4 = 1/2 x 2 x t x 3
2,4 = 3 t
2,4/3 = t
0,8 = t
tinggi = 0,8 m
= 80 cm - 
			  	
2. Jawaban Syubbana
volum prisma = luas alas x tinggi
2,4 m^3 = 1/2 x 3 x 2 x t
3t = 2,4
t = 2,4/3
t = 0,8 meter atar 80 cm