Diketahui fungsi f yang ditentukan oleh f(x)=(3x-2)/(x-1) Df mempunyai fungsi invers. Daerah asal dari fungsi finvers adalah?
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            dewafadillah
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Diketahui fungsi f yang ditentukan oleh f(x)=(3x-2)/(x-1) Df mempunyai fungsi invers. Daerah asal dari fungsi finvers adalah?
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban ryantian17
jika ada f(x) = ax+b / cx+d maka
invers f = -dx+b / cx-a
f(x) = 3x-2 / x-1
maka f invers nya= x-2 / x-3
daerah asalah nya asalah semua x bilangan real dan x≠3 (karena jika x= 3 maka fungsi tak terdefinisi)