Bagaimana peran pemerintah dalam mempengaruhi harga pasar?
IPS
fildzahhanifaa
Pertanyaan
Bagaimana peran pemerintah dalam mempengaruhi harga pasar?
2 Jawaban
-
1. Jawaban Mufidatul
kayaknya pemerintah punya hak untuk mempengaruhinya.seperti menetapkan harga minimum,penetapan harga maksimum(HET),penetapan pajak,pemberian subsidi,dll -
2. Jawaban Saaraah
Peran pemerintah dalam pembentukan harga dapat dilakukan dengan dua cara yaitu intervensi secara langsung dan secara tidak langsung. Intervensi secara langsung terdiri dari penetapan harga minimum dan harga maksimum, sedangkan intervensi secara tidak langsung meliputi penetapan pajak dan pemberian subsidi.