Pantun ajakan dan balasannya
B. Indonesia
Nidaaulia1102
Pertanyaan
Pantun ajakan dan balasannya
1 Jawaban
-
1. Jawaban IzayoiShinichi
Sore hari menggunting kuku
Ibu datang membawa jamu
Ayo rajin membaca buku
Buku itu jembatan ilmu
Ada palu ada paku
Simpan paku pada tempatnya
Tak perlu lelah membaca buku
Ilmu datang dengan sendirinya
Kayu dibakar menjadi arang
Sore hari bertemu ica
Bagaimana ilmu datang
Kalua kamu malas membaca
Pagi tadi ada tamu
Tamunya itu gatot kaca
Memang benar apa katamu
Marilah kita rajin membaca