Mengapa itu perlu segmentasi pasar? Dan bagaimana melakukan segmentasi pasar?
Ekonomi
MarisaDevi28
Pertanyaan
Mengapa itu perlu segmentasi pasar? Dan bagaimana melakukan segmentasi pasar?
1 Jawaban
-
1. Jawaban lkmnalmsyh16
*Segmentasi pasar adalah kegiatan membagi suatu pasarmenjadi kelompok-kelompok pembeli yang berbeda yang memiliki kebutuhan, karakteristik, atau perilaku yang berbeda yang mungkin membutuhkan produk atau bauran pemasaran yang berbeda.