sebuah prisma alas nya berbentuk segi tiga siku-siku dengan sisi miring 26 cm dan salah satu sisi siku-sikunya 10 cm. jika luas permukaan prisma 960 cm2 , tentu
Matematika
chikajessicaa
Pertanyaan
sebuah prisma alas nya berbentuk segi tiga siku-siku dengan sisi miring 26 cm dan salah satu sisi siku-sikunya 10 cm. jika luas permukaan prisma 960 cm2 , tentukana tinggi prisma nya .
buat cara penyelesaiannya yaa .
buat cara penyelesaiannya yaa .
2 Jawaban
-
1. Jawaban Yahiko
Lp Prisma = (2 x luas alas) + ( keliling alas x tinggi )
Lp = [2 x ( 10 × 24 ÷ 2 ) + [( 24+26+10) × t ]
960 = [2 × 120 ] + [60×t]
960 = 240 + 60t
960-240 = 60t
720 = 60t
t = 12 cm -
2. Jawaban abdulqarriem
26^2 - 10^2 = 676 - 100 = akar( 576) = 24
Lp Prisma = (2 x luas alas) + ( keliling alas x tinggi )
Lp = [2 x ( 10 × 24 ÷ 2 ) + [( 24+26+10) × t ]
960 = [2 × 120 ] + [60×t]
960 = 240 + 60t
960-240 = 60t
720 = 60t
t = 12 cm