Berapa banyaknya kalor yang diperlukan untuk meleburkan es 2 kg dan suhu 0°C menjadi air pada suhu 0 derajat C?
            Fisika
            
               
               
            
            
               
               
             
            Anonyme
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Berapa banyaknya kalor yang diperlukan untuk meleburkan es 2 kg dan suhu 0°C menjadi air pada suhu 0 derajat C?
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Yahiko
Diketahui :
m = 2 kg
L = 336000 J/kg
Ditanya Q = ........?
Jawab
Q = m x L
= 2 x 336000
= 672000 Joule - 
			  	
2. Jawaban hirukiazana
Q1 = m.c ( es ).Δt = 2.2100.0=0
Q2 = m.L = 2.336000=672000
Q3 = m.c ( air ) .Δt = 2.4200.0 = 0
Qtotal = 672000