Bagaimana hubungan antara jenis larutan dengan daya hantar listrik
            Kimia
            
               
               
            
            
               
               
             
            recill2
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Bagaimana hubungan antara jenis larutan dengan daya hantar listrik
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban EstovioTimothy
Jenis larutan ada 3 :
1. Larutan Elektrolit kuat : daya hantar listrik tinggi
2. Larutan elektrolit lemah : daya hantar listrik lemah
3. Larutan non elektrolit : tidak dapat menghantarkan listrik