IPS

Pertanyaan

Pertimbangan pembangunan apa yang dijadikan dasar oleh negara negara dikawasan asia tenggara dalam pembentukan ASEAN

1 Jawaban

  • Jawaban:

     

    Pertimbangan pembangunan apa yang dijadikan dasar oleh negara negara di kawasan Asia Tenggara dalam membentuk ASEAN adalah:

     

    -          pertimbangan pembangunan ekonomi

    -          pertimbangan pembangunan sosial budaya

    -          pertimbangan pembangunan Seni budaya

     

    Pembahasan:

     

    Orgaisasi Negara-Negara Asia Tenggara atau ASEAN (Association of Southeast Asian Nations) dibentuk pada 8 Agustus 1967,  dan merupakan organisasi yang berkonsentrasi pada kerjasama antara negara-negara di Asia Tenggatra.

     

    Kerjasama yang dilakukan oleh negara-negara ASEAN bertujuan untuk meningkatkan laju pembangunan dapat mencakup berbagai jenis kerjasama internasional.

     

    Membangun pupuk urea di Malaysia termasuk kerjasama dalam pembangunan di bidanag ekonomi. Dalam kerjasama ini, negara-negara ASEAN berkerja sama untuk membangun sara produksi ekonomi yang menghasilkan produk yang membantu kegiatan ekonomi, dalam hal ini adalah kegiatan pertanian.

     

    Menanggulangi penyalahgunaan narkotika merupakan contoh kerjasama dalam pembangunan di bidang politik. Sebab dengan kerjasama ini, negara-negara ASEAN berkerja sama untuk melakukan fungsi keamanan dan ketertiban dari suatu negara. Narkotika sangat mengganggu ketertiban karena menyebabkan kecandua bagi penggunanya. Narkotika juga ebrbahaya pada keamanan karena persebaranya dilakukan oleh sindikat penyelundup yang berbahaya.

     

    Melaksanakan festival seni ASEAN merupakan bentuk kerjasama dalam bidang budaya. Dengan festival seni, negara-negara ASEAN bekerja sama untuk menunjukkan dan melestarikan kekayaan budaya yang dimiliki oleh negara-negara tersebut.

     

    Kelas: VII

    Mata pelajaran: IPS/Geografi

    Materi: Negara-negara ASEAN

    Kata Kunci: Pembentukan ASEAN

     

Pertanyaan Lainnya