Matematika

Pertanyaan

volume sebuah kubus sama dengan volume sebuah balok jika ukuran balok 50 cm ×15 cm × 36 cm maka berapa rusuk kubus tersebut?

1 Jawaban

  • V kubus = V balok
    r x r x r = p x l x t
    r³ = 50 cm x 15 cm x 36 cm
    r³ = 27000 cm³
    r = ³√27000 cm³
    r = 30 cm

    Jadi, panjang rusuk kubus tersebut adalah 30 cm

Pertanyaan Lainnya