Akuntansi

Pertanyaan

Sebukan kegunaan akuntansi bagi
A. Maneger. C. Kreditor
B. Pemilik. D. Pemerintah
Itu disuruh jelaskan

1 Jawaban

  • bagi manager akuntansi digunakan untuk membantu merencanakan program bisnis perusahaan.

    bagi pemilik digunakan untuk memantau jalannya perusahaan secara tidak langsung.

    bagi kreditor berfungsi sebagai bahan pertimbangan dan keputusan dalam pemberian kredit, karena dari hasil analisis laporan keuangan dapat diketahui apakah perusahaan yang akan diberi pinjaman dapat mengembalikan pinjaman pada saat jatuh tempo atau tidak

    bagi pemerintah digunakan untuk pembayaran pajak, kebijakan mengatur keuangan.

    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya