Matematika

Pertanyaan

diketahui f(x) = x² - 5x + 1 . Rumus fungsi f(x +1) = ???
mohon bantuanya.. makasih

1 Jawaban

  • jawab

    f(x) = x²-  5x + 1
    f(x+1) = (x+1)² - 5(x +1) + 1
    = x²+2x + 1 - 5x - 5 + 1
    = x² - 3x - 3

Pertanyaan Lainnya