mengapa dalam perang dunia 1 jepang berada di blok sekutu dan dalam perang dunia 2 berada di blok jerman?
            Sejarah
            
               
               
            
            
               
               
             
            Wann11
         
         
         
                Pertanyaan
            
            mengapa dalam perang dunia 1 jepang berada di blok sekutu dan dalam perang dunia 2 berada di blok jerman?
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Yusufsangro
Mungkin jepang merasa bahwa dirinya adalah Penguasa Asia, karena pada masa Praperang dunia 2 , jepang sudah mulai menjajah negara disekitarnya twrmasuk Indonesia. Jepang juga bersekutu dengan Jerman Nazi, Hitler.