TI

Pertanyaan

bagaimana cara membuat milis (mailing list) ?
"DIJAWAB YANG BAIK!!!! ~JANGAN CUMA NGINCAR POIN~"

1 Jawaban

  • Cara membuat milis saya ambil contoh di Yahoo :

    1. Masuk/login ke akun email Yahoo anda
    2. klik groups.yahoo.com -> klik Start Your Group.
    3. Di "Browse Group Categories" pilih kategori grup anda,jika tidak ada gunakan fitur search
    4. Klik "Place My Group Here"
    5. Group Name | Isi Nama Grup Anda
    6. Enter Your Group Email Address | Isikan email grup yang akan dibuat
    7. Describe Your Group | beri deskripsi tentang group Anda.
    8. Klik Continue (bawah kanan) 
    9. Pilih email Yahoo! yang akan menjadi owner group -> isi verifikasi kata -> klik Continue (bawah kanan).
    10. Selamat anda telah selesai membuat milis di yahoo

    sekian terimakasih

Pertanyaan Lainnya