yang tau link kosa kata bahasa jerman terutama tentang makanan please bantu :)
                Pertanyaan
            
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Anonyme
10 macam makanan
- 'das' Reis : Nasi putih.
 - 'die' Suppe : Sup.
 - 'das' Spiegelei : Telur goreng.
 - 'die' Nudel : Mie.
 - 'das' Steak : Steak daging.
 - 'das' Würstchen : Sosis.
 - 'der' Hamburger : Burger.
 - 'der' Chip : Keripik.
 - 'der' Pudding : Puding.
 - 'das' Gelee : Agar-agar/Jelly.
 
Pembahasan
Geschlechtswort (artikel) adalah sebuah kata sandang yaitu yang hanya memiliki makna gramatikal, berfungsi menandai kata benda dan membedakan genusnya.
3 artikel pasti: der (m.), die (f. pl.), das (n.)
2 artikel tak pasti: ein (m.), eine (f.)
_ _ _ _ _
Contoh kalimat dengan artikelnya:
Ich esse sehr gerne die Nudeln.
( Saya sangat suka makan mie ).
• Ich - Saya.
• Esse - Berasal dari infinitif “essen”, yang artinya “makan”.
• Sehr - Sangat, amat, begitu.
• Gerne - suka, senang hati.
• die Nulden - Mie, pasta.
_ _ _ _ _
Pelajari Lebih Lanjut
Bahasa Jerman dari Makan.
- brainly.co.id/tugas/24906998
 
Ungkapan maaf bahasa Jerman.
- brainly.co.id/tugas/28134941
 
Artikel dalam Fall Nominativ.
- brainly.co.id/tugas/40599816
 
Detail Jawaban
Kategori Umum :
Tingkat - Anfänger 1
Kategori Sekolah :
Mapel : Bahasa Jerman
- Kelas : 10
 
Materi : Geschlechtswort.
Kata kunci : Artikel, kalimat.
Kode soal : 18
Kode Kategorisasi : 10.18