Matematika

Pertanyaan

Salah satu akar persamaan kuadrat 2X²+(P+6)X+6=0 adalah -2. Nilai P yang memenuhi adalah..

Mohon bantuannya kaka yang cantik dan ganteng, ini penting banget sumpah..

1 Jawaban

  • kita masukkan nilai x=-2 ke persamaan

    2x² + (p+6)x + 6 = 0
    2(-2)² + (p+6)(-2) + 6 = 0
    2(4) -2p - 12 + 6 = 0
    8 - 2p - 12 + 6 = 0
    -2p + 2 = 0
    -2p = -2
    p = 1

Pertanyaan Lainnya