Matematika

Pertanyaan

sebuah dadu dilambangkan 1 kali. leluang muncul 1 mata dadu faktor dari 10 adalah

2 Jawaban

  • 1 buah dadu = n(s) = 6

    1 mata dadu faktor dari 10

    {1, 2, 5} ada 3 = n(a)

    P(a) = n(a)/ n(s)
    = 3/6
    = 1/2 <<==
  • peluang muncul 1 mata dadu faktor dari 10 yaitu angka 1 , 2, dan 5 sehingga menjadi 3/6=1/2

Pertanyaan Lainnya